Thursday, May 2, 2013

Ekonomi (RESUME PERTEMUAN 1) 2KA16

TEORI ORGANISASI UMUM 2


· Ekonomi : ilmu yang mempelajari bagaimana manusia memenuhi kebutuhan dengan kemampuan yang  terbatas.
· Barang Konsumsi : barang yang jika digunakan akan habis,contohnya : Makanan,minuman,Produk kecantikan.
· Barang Modal : barang yang jika kita beli, kita gunakan maka menghasilkan produk lain.Contohnya: Kain kita beli untuk kita hasilkan Pakaian,dll
· Sumber Daya / Faktor-faktor Produksi :
- SDA (Sumber Daya Alam),Contohnya : batu bara,Minyak bumi,dll
- SDM (Sumber Daya Manusia)
- SD Modal
- SD Enterpreneur (Kewirausahaan)

0 comments:

Thursday, May 2, 2013

Ekonomi (RESUME PERTEMUAN 1) 2KA16

Posted by BlushyblushyBlog at Thursday, May 02, 2013
TEORI ORGANISASI UMUM 2


· Ekonomi : ilmu yang mempelajari bagaimana manusia memenuhi kebutuhan dengan kemampuan yang  terbatas.
· Barang Konsumsi : barang yang jika digunakan akan habis,contohnya : Makanan,minuman,Produk kecantikan.
· Barang Modal : barang yang jika kita beli, kita gunakan maka menghasilkan produk lain.Contohnya: Kain kita beli untuk kita hasilkan Pakaian,dll
· Sumber Daya / Faktor-faktor Produksi :
- SDA (Sumber Daya Alam),Contohnya : batu bara,Minyak bumi,dll
- SDM (Sumber Daya Manusia)
- SD Modal
- SD Enterpreneur (Kewirausahaan)

0 comments on " Ekonomi (RESUME PERTEMUAN 1) 2KA16"

 

My BlushyblushyBlog Copyright © 2012 Design by Ipietoon Blogger Template